Create your own trip! You can choose between Private or Public Tour. Use "Find Trip" to search a existing trips.

Create and join trip

Date Type Qty

Find an existing trip

From To

PANTAI MATRAS

Kepulauan Bangka Belitung

Kepulauan Bangka Belitung mempunyai banyak objek wisata pantai yang elok dan eksotis. Selain Pantai Parai Tenggiri dan Pantai Tanjung Pesona yang sangat indah itu, ada satu pantai lagi yang tak kalah cantiknya yaitu Pantai Matras.

Pantai Matras terletak di Desa Matras, Kelurahan Sinar Jaya, Kecamatan Sungailiat, Kabupaten Bangka. Pantai ini memiliki panjang mencapai 3 kilometer dan lebar 20-30 meter. Pantai Matras ini memiliki keadaan pantai yang landai, dihiasi pepohonan hijau yang tumbuh disepanjang pantai dan berair laut jernih dan berwarna biru. Dengan keindahan tersebut, maka tak salah jika pantai ini sering disebut sebagai Pantai Surga.

Keunikan lain dari pantai ini adalah adanya sumber mata air tawar yang keluar dan membentuk sebuah kolam. Dari kolam itu air mengalir keluar menjadi seperti aliran sungai kecil yang menuju ke laut. Kolam ini seringkali dijadikan tempat untuk membersihkan diri dari pasir pantai oleh para wisatawan.

Untuk menuju ke Pantai Matras sangat mudah. Para wisatawan dapat mengambil jalur darat melalui Kota Sungailiat kea rah utara menggunakan mobil pribadi ataupun angkutan umum. Jalan yang ditempuh sudah beraspal dan relatif lebar.

Foto : infomenarik0319.blogspot

LIHAT WISATA PROPINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Wisata Terkait

Wisata Bangka Kepulauan Bangka Belitung

KOTA BANGKA

Tampil 1 dari 1

PANTAI MATRAS

Kepulauan Bangka Belitung mempunyai banyak objek wisata pantai yang elok dan eksotis. Selain Pantai Parai Tenggiri dan Pantai Tanjung Pesona yang sangat indah itu, ada satu pantai lagi yang tak kalah cantiknya yaitu Pantai Matras.

Pantai Matras terletak di Desa Matras, Kelurahan Sinar Jaya, Kecamatan Sungailiat, Kabupaten Bangka. Pantai ini memiliki panjang mencapai 3 kilometer dan lebar 20-30 meter. Pantai Matras ini memiliki keadaan pantai yang landai, dihiasi pepohonan hijau yang tumbuh disepanjang pantai dan berair laut jernih dan berwarna biru. Dengan keindahan tersebut, maka tak salah jika pantai ini sering disebut sebagai Pantai Surga.

Keunikan lain dari pantai ini adalah adanya sumber mata air tawar yang keluar dan membentuk sebuah kolam. Dari kolam it...

DAFTAR FOTO