Tampil 6 dari 11

WISATA KARST MAROS

Karst Maros Pangkep, merupakan salah satu dari Taman Nasional Bantimurung, Nulusaraung yang terletak tepatnya di desa Salenrang , Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros Provinsi Sulawesi Selatan. Berjarak sekitar 40 Km ke arah utara kota Makasar, kami Tim Wisatakita melakukan perjalanan jalur darat dipagi hari ditambah dinginnya udara pagi.

 Didekat Kars Maros terdapat objek wisata alam yang bisa ditemukan di sekitar Marsos. Yaitu Telaga Bidadari , Taman Hutan Batu Kapur, Gua Pasaung, Gua Bulu Barakka dan wisata Sungai Pute beserta Kampung Berua. Seteah sampai di Pelabuhan kecil kami menyewa perahu untuk pulang-pergi. Selama 30 menit perjalanan dengan menggunakan perahu tersebut terdapat pegunungan kars yang menjulang ke atas l...

GOA MAMPU

Propinsi Sulawesi Selatan memiliki potensi alam yang sangat luar biasa, salah satu kekayaan terbesar adalah keunikan alam yang dijadikan sebagai obyek wisata. Goa Mampu merupakan salah satunya. Goa Mampu selain sebagai tempat destinasi wisata juga dipercaya masyarakat sekitar memiliki kisah yang disebut dengan alebborengnge ri Mampu, artinya adalah malapetakan di Mampu.

Legenda di goa mampu mempunyai keunikan tersendiri yang mampu menarik para traveler untuk berkunjung di Goa tersebut. Goa yang mempunyai luas sekitar 2000 meter persegi ini terdapat kuburan kuno yang menambah kesan mistis. Beberapa makan terletak di mulut goad an didalam goa.

Selain terkesan mistis, goa ini mempunyai pemandangan stalagtit dan stalagmit yan...

SUNGAI SADDANG

Sungai Saddang, merupakan sungai terpanjang di Provinsi Sulawesi Selatan dengan panjang sekitar 150 km . Aliran sungai Seddang sendiri mengalir mulai dari Kabupaten Tator, Enrekang, Pinrang hingg Polewali di Sulawesi Barat. Karena panjang dan arusnya yang deras, sungai Saddang sangat diminati oleh para traveler pecinta arung jeram.

Traveler yang ingin menguji adrenalin bisa berpetualang ke Sungai Saddang. Topografi sungai saddang sangat menarik. bagi traveler yang suka akan petualang. Traveler dapat menikmati keindahan alam dengan udara yang sangat sejuk sepanjang perjalanan dan olah raga traveler. Traveler juga bisa menikmati berbagai macam keindahan gunung-gunung yang berselimut padang rumput sabana

Sepanjang aliran sungai ...

PULAU SELAYAR TAKA BONERATE

Indonesia tiada henti hentinya menawarkan keindahan alamnya yang di kelilingi oleh lautan di sepertiga wilayahnya. Pulau yang jumlahnya ribuan menawarkan berbagai keindahan alam dan keunikannya masing-masing. Banyak juga pulau pulau yang belum terjamah oleh wisatawan salah satunya adalah Pulau Taka Bonerate.

Berbeda dengan Taman Nasional lainnya, Bonerate merupakan kawasan konservasi laut dengan pulau berbentuk cukup unik. Apalagi pulau Bonerate ini luasnya mencapai lebih dari 22 ribu hejtar dengan gugusan atol yang terdiri dari pulau karang dan terumbu karang.

Perlu diketahui, bahwa Taka Bonerate juga merupakan rumah bagi para biota laut seperti Penyu yang jenisn dan jumlahnya cukup banyak. Tidak heran jika kekayaaan hay...

TANA TORAJA

    Tana Toraja merupakan adalah sebuah Kabupaten yang terletak di Provinsi Sulawesi Selatan. Tana Toraja Sendiri didiami oleh suku Toraja yang tinggal di kawasan tersebut. Kehidupan Suku toraja yang mempertahankan gaya hidup kas Austronesia dan mirip seperti suku nias merupakan salah satu objek wisata berbasis budaya yang sampai sekarang masih khas bagi traveller yang berkunjung ke Sulawesi Selatan.

Untuk itu Tana Toraja sangat cocok untuk wisata budaya, karena selain keeksotisan wilayahnya, Tana toraja masih kentak dengan kebudayaan dengan tradisi-tradisi yang cukup ketat. Banyak cerita-cerita mitos yang di ceritakan secara turun-temurun dan hingga saat ini masih menjadi kepercayaan. Bahkan karena kekentalan budaya yang dimili...

PULAU SAMALONA

Pulau Samalona merupakan sebuah gugusan pulau karang yang berbentuk bundar. Pulau ini mempunyai luas 2,34 hektar yang terletak di Selat Makassar, lebih tepatnya di sebelah barat daya pantai barat Sulawesi Selatan. Secara administratif, pulau ini termasuk wilayah Kecamatan Wajo, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.

Pantai-pantai yang terdapat di Pulau Samalona ini mempunyai hamparan pasir putih dengan hawa yang sejuk serta pepohonan hijau yang tumbuh subur dan rindang di sekitar pantai. Tidak hanya itu saja, air lautnya bersih dan jernih, sehingga membuat para wisatawan yang mengunjungi objek wisata ini betah berlama-lama berenang, snorkeling dan menyelam disekitar pantai.

Berbagai fasilitas sudah ada di Pulau Samalona ini, seperti penginapan-penginapan bagi para wisatawan yang ingin men...

DAFTAR FOTO